DOWNLOAD HERE
IKLAN

RINDU SUNYI

RINDU SUNYI - Hallo sahabat Halaman Adeung, Pada Artikel yang anda baca kali ini dengan judul RINDU SUNYI, kami telah mempersiapkan artikel ini dengan baik untuk anda baca dan ambil informasi didalamnya. mudah-mudahan isi postingan Artikel Puisi, yang kami tulis ini dapat anda pahami. baiklah, selamat membaca.

Judul : RINDU SUNYI
link : RINDU SUNYI


Masih perlukah aku bilang
Jika disimpang kenangan terselip kata
Suaramu melenguh resik
Seperti bunyi genta sunyi malam
Aku tak punya dongeng
Tuk bercerita selain cinta
Yang bergeriap disetiap huruf
Diejakan angin
O betapa lelah dan terasa
Aku terlalu rapuh
Seperti kertas yang penuh catatan di lembar terakhir buku itu
Siapakah yang menggambar tawamu hingga ada rindu


Demikianlah Artikel RINDU SUNYI

Sekianlah artikel RINDU SUNYI kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.

Anda sekarang membaca artikel RINDU SUNYI dengan alamat link https://adeung.blogspot.com/2011/02/rindu-sunyi.html


Jangan Lupa Bagikan Halaman Ini

Tidak Ada Komentar

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel