Air Terjun Benang Kelambu
Air Terjun Benang Kelambu - Hallo sahabat Halaman Adeung, Pada Artikel yang anda baca kali ini dengan judul Air Terjun Benang Kelambu, kami telah mempersiapkan artikel ini dengan baik untuk anda baca dan ambil informasi didalamnya. mudah-mudahan isi postingan Artikel Wisata, yang kami tulis ini dapat anda pahami. baiklah, selamat membaca.Judul : Air Terjun Benang Kelambu
link : Air Terjun Benang Kelambu
Air terjun ini beralamat Aik Berik, Batukliang Utara, Kabupaten Lombok Tengah, Nusa Tenggara Barat, tepatnya terletak di Dusun Pemotoh, Desa Aik Berik, Kecamatan Batu Keliang Utara, Kabupaten Lombok Tengah.
Untuk berkunjung ke tempat wisata ini tidak terlalu sulit dan dapat ditempuh sekitar 36,5 km atau 1 jam 7 menit dari Kota Mataram, Ibu Kota Provinsi Nusa Tenggara Barat.
Setibanya di areal parkir obyek wisata ini, Anda harus berjalan kaki menuju lokasi. Medan yang kan lalu lumayan menantang, melewati jalan setapak. Sepanjang perjalanan, Anda akan disuguhi dengan pemandangan hutan yang hijau, kicauan burung, dan suara hewan-hewan lain yang saling bersahutan. Namun, usaha dan semua keletihan Anda akan terbayar lunas saat sampai di Air Terjun Benang Kelambu

Tidak Ada Komentar